IbukotaRiauPendidikanKesehatanHukumPolitikTokohAdvertorialOlahraga
Pos Metro Rohil
Sabtu, 31 Januari 2026 | 03:07:44 WIB
Home / Ibukota
2.467 Pegawai Honor di Rokan Hilir Terima SK PPPK Paruh Waktu
Rabu, 24 Desember 2025 | 13:35:42 WIB
Editor : Indra | Penulis : Abay
Foto Pro : Pegawai PPPK Paruh Waktu Rokan Hilir saat mendengar arahan dari Bupati Rohil yang disampaikan oleh Sekretaris Daerah Fauzi Efrizal sebelum penyerahan SK Pengangkatan PPPK Paruh Waktu tahun 2025.

"Mengenai gaji dan besaran nya kita akan minta evaluasi lagi dengan Pemprov Riau dan Kemendagri untuk kesesuaian gaji PPPK Paruh waktu ini, dengan pengangkatan ini tentunya akan menambahkan besaran belanja pegawai dalam APBD Rohil," tambahnya.

Pembayaran Gaji PPPK Paruh waktu juga menyesuaikan dengan kondisi keuangan APBD Rohil terlebih lagi keuangan daerah Rohil sangat bergantung pada dana transfer pusat kedaratan (TKD).

"Sama sama kita ketahui bahwa saat ini telah dilakukan efisiensi termasuk anggaran transfer dari pusat, kami dari pemerintah daerah juga sudah memberikan masukan ke pihak Kementerian agar supaya bagaimana kalau bisa semua Kabupaten Kota itu menginginkan transaksi dana ke daerah itu full status persen sehingga pembangunan didaerah itu dapat dilaksanakan secara maksimal," harapnya.

Baca :

Seorang Pegawai PPPK Paruh Waktu Kumaruzaman mengungkapkan rasa syukur karena telah menerima SK Bupati tentang pengangkatan dirinya sebagai PPPK Paruh Waktu.

"Alhamdulillah, dari sekian lama mengabdi sebagai pegawai honor disalah satu sekolah sejak 2017, alhmdulillah, hari ini saya menerima SK PPPK Paruh Waktu, Alhamdulillah, terimakasih," ucapnya.


Pilihan Editor
Berita Lainnya
Tokoh Bicara
Rokan Hilir
Advertorial
Gambar Artikel
...
Kamis, 1 Januari 1970 | 07:00:00 WIB
Hukum
Politik