
Menurut dr. Will Bulsiewicz, seorang ahli gastroenterologi dari Carolina Selatan, kondisi itu dikenal sebagai refleks gastrokolik. Refleks ini terjadi ketika perut perlu menciptakan ruang bagi makanan yang baru masuk, sehingga tubuh melepaskan gas yang tersimpan di dalam saluran pencernaan. ***
sumber: JawaPos.com